Resep Masakan - Resep Cara Membuat Udang Asam Pedas, Udang merupakan suatu biota laut yang sering sekali dijadikan sebagai menu makanan, selain itu banyak restoran-restoran yang menghidangkan makanan dari Udang ini, tak heran kuliner ini menjadi makanan yang bernilai jual yang tinggi, nah buat anda semua yang ingin mencoba membuatnya dirumah? berikut akan admin berikan resepnya :
Bahan :
- 1 kg udang pancet ukuran sedang
- air jeruk nipis
Kuah :
- 1,5 liter air
- 8 butir bawang merah, bakar
- 4 siung bawang putih, bakar
- 2 buah cabai merah besar, buang bijinya, potong dua, bakar
- 2 buah cabai hijau besar, buang bijinya, potong dua, bakar
- 2 cm kunyit, bakar, iris tipis
- 2 cm jahe, bakar, iris tipis
- 1 batang serai, memarkan
- 100 mililiter air jeruk nipis
- 1 sendok teh merica bubuk
- 1 sendok makan garam
Pelengkap :
- 5 buah tomat hijau/belimbing sayur, potong-potong
- 200 gram jamur merang, belah dua
- 10 buah cabai rawit merah
- daun kemangi
Cara memasak Udang Kuah Asam Pedas :
1. Potong sungut udang, belah punggung udang.
2. Lumuri dengan air jeruk nipis, sisihkan.
Kuah :
1. Didihkan air, masukkan bumbu bakar dan bumbu lainnya.
2. Tutup panci dan didihkan selama beberapa saat hingga kuah menjadi keruh dan kekuningan.
3. Masukkan udang, tomat, jamur merang dan cabai.
4. Didihkan hingga udang berubah warna. Matikan api.
5. Masukkan kemangi.
6. Sajikan hangat.
Untuk 8 orang
Kandungan Zat Gizi Pada Hidangan Udang Kuah Asam Pedas :
- Kalori : 1594,08 gr- 195,51/porsi
- Protein : 231,05 gr- 28,88/porsi
- Lemak : 4,77 gr - 0,59 gr/porsi
- Karbohidrat : 137,35 gr -17,168 gr/porsi
- Serat : 6,2 gr -0,77 gr/porsi
Demikian informasi terbaru seputar Resep Cara Membuat Udang Asam Pedas, semoga artikel diatas dapat bermanfaat buat anda sekalian, jadikan ini sebagai inspirasi untuk memasak, dan jangan lewatkan juga resep menarik lainnya mengenai :
► Resep Membuat Tekwan Asli Palembang
► Resep Membuat Bubur Daging Jamur
► Resep Membuat Bolu Pandan Enak
![]() |
Resep Cara Membuat Udang Asam Pedas |
Bahan :
- 1 kg udang pancet ukuran sedang
- air jeruk nipis
Kuah :
- 1,5 liter air
- 8 butir bawang merah, bakar
- 4 siung bawang putih, bakar
- 2 buah cabai merah besar, buang bijinya, potong dua, bakar
- 2 buah cabai hijau besar, buang bijinya, potong dua, bakar
- 2 cm kunyit, bakar, iris tipis
- 2 cm jahe, bakar, iris tipis
- 1 batang serai, memarkan
- 100 mililiter air jeruk nipis
- 1 sendok teh merica bubuk
- 1 sendok makan garam
Pelengkap :
- 5 buah tomat hijau/belimbing sayur, potong-potong
- 200 gram jamur merang, belah dua
- 10 buah cabai rawit merah
- daun kemangi
Cara memasak Udang Kuah Asam Pedas :
1. Potong sungut udang, belah punggung udang.
2. Lumuri dengan air jeruk nipis, sisihkan.
Kuah :
1. Didihkan air, masukkan bumbu bakar dan bumbu lainnya.
2. Tutup panci dan didihkan selama beberapa saat hingga kuah menjadi keruh dan kekuningan.
3. Masukkan udang, tomat, jamur merang dan cabai.
4. Didihkan hingga udang berubah warna. Matikan api.
5. Masukkan kemangi.
6. Sajikan hangat.
Untuk 8 orang
Kandungan Zat Gizi Pada Hidangan Udang Kuah Asam Pedas :
- Kalori : 1594,08 gr- 195,51/porsi
- Protein : 231,05 gr- 28,88/porsi
- Lemak : 4,77 gr - 0,59 gr/porsi
- Karbohidrat : 137,35 gr -17,168 gr/porsi
- Serat : 6,2 gr -0,77 gr/porsi
Demikian informasi terbaru seputar Resep Cara Membuat Udang Asam Pedas, semoga artikel diatas dapat bermanfaat buat anda sekalian, jadikan ini sebagai inspirasi untuk memasak, dan jangan lewatkan juga resep menarik lainnya mengenai :
► Resep Membuat Tekwan Asli Palembang
► Resep Membuat Bubur Daging Jamur
► Resep Membuat Bolu Pandan Enak